Berita Fakultas

Rapat Akademik FKIP UNIVED Semester Genap T.A 2020/2021

Rapat Akademik Fakultas KIP Bengkulu – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) UNIVED Bengkulu menyongsong perkuliahan semester genap Tahun Akademik 2020/2021 melaksanakan Rapat Akademik Rutin yang diikuti seluruh dosen dan tenaga pendidik yang ada di Civitas Akademika FKIP UNIVED. Dalam rapat ini Dr. Mesterjon, M.Kom. selaku Dekan FKIP UNIVED menyampaikan beberapa poin penting di antaranya: Pelaksanaan perkuliahan di UNIVED secara …

Read More »

Rapat Persiapan Penerimaan Mahasiswa Baru T.A. 2021/2022

Bengkulu, 2021 – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Dehasen Bengkulu melakukan Rapat Persiapan Penerimaan Mahasiswa Baru Tahun Akademik 2021/2022 pada Rabu, 03 Februari 2021. Rapat ini dilaksanakan sebagai tindak lanjut rencana penerimaan mahasiswa baru di tingkat Universitas Dehasen Bengkulu juga untuk mempertahankan kuantitas dan kualitas mahasiswa baru di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Dehasen Bengkulu. Sebagaimana …

Read More »

Rekreasi Staf dan Dosen FKIP

Rejang Lebong, 1 Januari 2021 – Mengawali tahun baru dengan kebersamaan, dosen Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Dehasen Bengkulu mengadakan kegiatan rekreasi di objek wisata Suban Air Panas, Kabupaten Rejang Lebong. Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan antar-dosen serta memberikan kesempatan untuk melepas penat setelah menjalani berbagai aktivitas akademik sepanjang tahun sebelumnya. Selama kegiatan, para dosen menikmati suasana …

Read More »

FKIP Universitas Dehasen Bengkulu Gelar Bimbingan Karir: Prospek Kerja Tenaga Profesional di Jepang

FKIP Universitas Dehasen Bengkulu menggelar kegiatan bimbingan karir bertajuk “Prospek Kerja Tenaga Profesional di Jepang” yang ditujukan untuk mahasiswa. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan wawasan dan peluang kerja bagi lulusan FKIP yang berminat mengembangkan karir di Jepang. Melalui bimbingan ini, peserta mendapatkan informasi terkait persyaratan, kompetensi, serta langkah-langkah yang diperlukan untuk menjadi tenaga profesional di Jepang. Acara ini diharapkan dapat …

Read More »

Pengumuman Kepada Wisudawan Periode I Tahun 2020

DIBERITAHUKAN KEPADA PARA WISUDAWAN FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN UNIVERSITAS DEHASEN BENGKULU YANG TELAH MENGIKUTI WISUDA PERIODE I TAHUN 2020 AGAR BISA MENGISI LINK TRACER STUDY SEBAGAI SALAH SATU SYARAT PENGAMBILAN IJAZAH BERIKUT LINKNY | ALUMNI.UNIVED.AC.ID

Read More »

Pengumuman Kepada Wisudawan Periode I Tahun 2019

Diberitahukan Kepada Para Wisudawan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Dehasen Bengkulu Yang Telah Mengikuti Wisuda Periode I Tahun 2019 Agar Bisa Mengisi Link Tracer Study Sebagai Salah Satu Syarat Pengambilan Ijazah Berikut Linkny | alumni.unived.ac.id

Read More »

PLATIHAN e-Learning

fkip.unived.ac.id_PLATIHAN e-Learning 10 November 2018 Dalam upaya meningkatkan kompetensi dosen dalam mengembangkan proses pembelajaran melalui aplikasi e-Learning, UPT Pusat Komputer Unived Bengkulu mennyelenggarakan platihan e-Learning untuk dosen dan Tendik FKIP Unived, 10 November 2018.  Materi platihan mencangkup; diseminasi pembelajaran berbasis e-lerning, learning managemen system dan  produksi bahan ajar e-learning. Pembelajaran Berbasis e-Learning Merupakan sebuah kegiatan yang bertujuan dalam mengenalkan Metode e-Learning kepada Dosen …

Read More »

Guru Minta Pelajaran TIK Kembali Masuk Kurikulum

REPUBLIKA.CO.ID,  JAKARTA — Ikatan Guru Teknologi Informasi dan Komunikasi (TIK) mendesak agar pelajaran TIK kembali dimasukkan ke dalam kurikulum. TIK dianggap sudah menjadi hal yang tak bisa dipisahkan dalam kehidupan siswa.”Kami mendesak agar pelajaran mengenai TIK ini kembali dimasukkan ke dalam kurikulum,” ujar Ketua Umum Ikatan Guru TIK Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI), Bambang Susetyanto, Sabtu (27/1). Bahkan, kata Bambang, …

Read More »

Beri Kuliah Umum Terkait Revolusi Industri 4.0, H. Helmi (Walikota Bengkulu) ‘Tantang’ Mahasiswa FKIP Unived Buat Aplikasi Sejenis Grab

Untuk pertama kalinya kuliah umum di kampus Universitas Dehasen menghadirkan Walikota Bengkulu Helmi Hasan, Selasa (9/10). Dalam kuliah umumnya itu Helmi menantang mahasiswa Unived untuk menciptakan suatu aplikasi serupa Grab. “Kalau ada yang bisa membuat model aplikasi tersebut dan bisa berjalan maka Pemkot akan membayarnya,” tantang Helmi kepada para mahasiwa Unived yang hadir dalam kuliah umum tersebut. Kuliah umum ini …

Read More »

WORKSHOP PROGRAM KREATIVITAS MAHAISWA oleh BEM FKIP Universitas Dehasen Bengkulu

Foto Bersama Dosen Pembimbing Kelompok Program Kreativitas Mahasiswa Workshop Dibuka Oleh Wakil Rektor III Dr. Mastejon, M.Kom Nara Sumber WORKSHOP PROGRAM KREATIVITAS MAHASISWA yaitu Yeni Sari Asih, SP, M.S.C Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) adalah suatu wadah yang dibentuk oleh Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan Republik Indonesia dalam memfasilitasi potensi yang dimiliki mahasiswa Indonesia untuk mengkaji, mengembangkan, dan …

Read More »