Daily Archives: 15 April 2023

BEM FKIP UNIVED Melakukan Kunjungan ke DEMA UINFAS Bengkulu

Bengkulu – BEM FKIP UNIVED melakukan kunjungan ke DEMA UINFAS Bengkulu, dalam agenda tersebut BEM FKIP melakukan pembahasan tentang program kerja dalam kabid Eksternal BEM FKIP sekaligus buka bersama, Jum’at (14/04/2023). Yang di hadiri langsung oleh ketua umun BEM FKIP yaitu Fajar salah satu mahasiswa Prodi Pendidikan Jasmani serta kawan-kawan dari BEM FKIP dan DEMA FTT UINFAS Bengkulu. Dengan adanya …

Read More »

Happy Iftar with Himassive

“Happy Iftar with Himassive” Kegiatan Buka Puasa Bersama Himpunan Mahasiswa Sastra Inggris (Himassive) dan Dosen Prodi Sastra Inggris Unived. Acara ini diselenggarakan pada hari Rabu, 12 April 2023 berlokasi di Restoran Raflesia Beach Club. Acara buka puasa bersama ini diawali dengan kata sambutan dari Ketua Umum Himassive Jezen Bernando, disusul dengan kata sambutan dari Ketua Prodi Sastra Inggris Merry Rullyanti, …

Read More »

FKIP Adakan Koordinasi Dengan KONI Provinsi Bengkulu

Bengkuku – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan  UNIVED Bengkulu  melakukan koordinasi dengan KONI Provinsi Bengkulu. Koordinasi tersebut tidak lain ialah untuk Menindak lanjuti MOA KONI Prov. Bengkulu dengan FKIP. Jumat 14 April 2023 bertempat di ruang Dekan FKIP Unived ( Dra Asnawati, M.Kom) , ketua prodi penjas (Martiani, M.TPd) dan dosen Penjas (Feby Elra Perdima) dan KONI Prov Bengkulu yang …

Read More »