Monthly Archives: Maret 2023

Penarikan Mahasiswa PPL II FKIP

Bengkulu – Mahasiswa Peserta Praktik Pengalaman Lapangan (PPL) II  Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Dehasen Bengkulu Dikembalikan lagi ke Kampus setelah kurang lebih melaksanakan PPL selama kurang lebih 2 bulan. untuk PPL II KIP dilaksanakan terhitung tanggal 23 Januari – 23 Maret 2023 yang tersebar di berbagai satuan pendidikan yang ada di Provinsi Bengkulu. Berikut beberapa dokumentasinya : Bapak …

Read More »

Rapat Pembubaran tim PPL FKIP dan Doa Sambut Bulan Ramadhan

Bengkulu – Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Dehasen Bengkulu mengadakan Rapat terkait evaluasi kegiatan PPL (Praktek Pengalaman Lapangan) dan dilanjutkan dengan Doa bersama untuk menyambut datangya bulan suci Ramadhan 1444 H Sabtu (18/04/2023) yang dilaksanakan diruang FKIP Unived. Kegiatan tersebut di hadiri oleh Ketua Tim PPL Bapak Feby Elra Perdima, M.Pd. AIFO, Dekan FKIP Ibu Dra. Asnawati, S.Kom., M.Kom …

Read More »

Dekan FKIP melaksanakan Pengabdian Kepada Masyarakat ke Kepahiang

Kepahiang – Jum’at (17/03/2023) Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Ibu Dra. Asnawati, S.Kom., M.Kom melaksanakan Pengabdian Kepada Masyarakat (PKM) di SMA Negeri 6 Kepahiang. Kegiatan ini dilakukan bersama dengan Dosen dan Mahasiswa yang berasal dari Fakultas Ilmu Komputer Universitas Dehasen Bengkulu, dan dihadiri juga oleh Dekan Fakultas Ilmu Komputer Bapak Siswanto, S.E., S.Kom., M.Kom dengan menyasar Siswa siswi di …

Read More »

FKIP Unived jalin Kerjasama dengan STKIP Muhammadiyah Oku Timur Palembang

Bengkulu – Prodi Pendidikan Komputer Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Dehasen Bengkulu melakukan penandatanganan MoA antara Prodi Pendidikan Komputer melalui Dekan FKIP UNIVED ibu Dra. Asnawati, S.Kom., M.Kom dengan Ketua STKIP (Sekolah Tinggi Keguruan dan Ilmu Pendidikan) Muhammadiyah Oku Timur Palembang bapak Didi Franshardi, M.Pd Kamis (16/03/2023) yang bertempat di ruang Yayasan Dehasen. Adapun Kerjasama ini  dalam hal Tri …

Read More »

Mahasiswa Sastra Inggris Mengikuti Project Meeting di University Of Oxford

Bengkulu – Mahasiswa Prodi Sastra Inggris Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan atas nama Engga Zakaria Sangian yang pada semester ini berada di semester VI (enam). Mahasiswa tersebut melaksanakan kegiatan Project Meeting dengan Tema “Enggano in the Austronesian Family Historical and Typological Perspectives” di University Of Oxford, Inggris pada tanggal 16 Maret 2023. Kegiatan tersebut di danai oleh U.K’S Arts and …

Read More »

Pelatihan Penggunaan E-Learning bagi Dosen FKIP

Bengkulu – Kamis (16/03/2023) Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Dehasen Bengkulu melaksanakan Sosialisasi penggunaan E-learning untuk seluruh Dosen yang ada di Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Dehasen Bengkulu. Pelatihan tersebut dilaksanakan di Laboratorium Unived Kampus I Sawah Lebar dimulai pukul 09.00-12.00 WIB dengan menghadirkan Trainer Bapak Khairil, M.Kom yang sekaligus kepala Unit Pengelola Teknis Pusat Komputer Unived dan …

Read More »

IGTKI Prov Bengkulu Bekerjasama dengan FKIP UNIVED Adakan Bimbingan untuk Guru PAUD Se-Provinsi Bengkulu

Bengkulu – Penggurus Daerah Ikatan Guru Taman Kanak-Kanak Indonesia (IGTKI) Provinsi Bengkulu Bekerjasama dengan Fakultas Keguruan Ilmu Pendidikan (FKIP) Universitas Dehasen Bengkulu melaksanakan Seminar di Aula Balai Besar Penjaminan Mutu Pendidikan (BPMP) Provinsi Bengkulu dengan tema Bimbingan Teknik Berbagi Baik Menyosong Implementasi Kurikulum Merdeka PAUD, Senin (13/03/2023). Kegiatan ini merupakan tindak lanjut kerjasama (MoA) antara FKIP Dehasen dengan IGTKI Porvinsi …

Read More »

Tim Bola Voli Putra Penjas Sabet Juara 3

Bengkulu – Mahasiswa Program Studi Pendidikan Jasmani Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan Universitas Dehasen Bengkulu atau Himpunan Mahasiswa Jasmani (HIMAJAS) mendapatkan juara 3 dalam ajang perlombaan Turnamen Voly Karang Indah Cup 2023 di Kecamatan Selebar, Kota Bengkulu Yang pada kesempatan tersebut Mahasiswa Pendidikan Jasmani merebutkan juara 3 dengan lawan pertandingan dari Tim Sawah Lebar dengan kedudukan Skor 2 : 0 …

Read More »

Mahasiswa Penjas Jadi Jawara di Pencak Silat Open Tournament Lampung Championship

Lampung – Muhamad Malik Rondesha yang saat ini duduk di semester 2 Program Studi Pendidikan Jasmani meraih Juara 1 dan mendapatkan Mendali Emas dalam kompetisi Pencak Silat Lampung Championship Kamis, (09/03/2023). Perhelatan kompetisi ini memperebutkan Piala Kemenpora RI bertempat di Universitas Lampung. Malik yang merupakan bagian dari perguruan silat Tapak Suci ini merupakan asuhan sang pelatih Deo Ramadhana. Di mana …

Read More »

PMO dan Makrab HIMADIKOM

  Bengkulu – Himpunan Mahasiswa Pendidikan Komputer (HIMADIKOM) Melaksanakan Pelatihan Manajemen Organisasi dan Malam Keakraban Sabtu – Minggu (25-26/02/2023) di Kampus III UNIVED Teaching Farm Air Sebakul. Kegiatan tersebut dihadiri oleh peserta yang berjumlah 18 orang, Kepanitian HIMADIKOM serta dihadiri pula oleh Pembina Bapak Hermawansah, M.TPd. dan Ka. Prodi Pendidikan Komputer Bapak Fadlul Amdhi Yul, M.Pd.T. Pelatihan Manajemen Organisasi Himadikom …

Read More »